Hymn and Mars

Universitas Brawijaya (UB) has Hymn and Mars. UB’s Hymn was created by a student of Faculty of Veterinary Medicine and Animal Husbandry (FKHP), Yanardhana, in 1963. While UB’s Mars was created by Lilik Sugiarto in 1996. Both songs are still used today. Here are the lyrics of UB’s Hymn and Mars:

Hymn

Pada zaman cemerlang budaya Indonesia
Jaya bertahta permata pujaan negara
Penyuluh jiwa budi satria nan perwira
Itulah Sri Maharaja Brawijaya mulia
Ooh, Brawijaya luhur citanya,
luhur tujuannya
Ooh, Brawijaya lambang abadi,
kebangunan/keagungan Indonesia

[Download UB’s Hymn]

Mars

Berpadu di derap langkah menyambut terangnya sang surya
Universitas Brawijaya sumber Ilmu dan budaya
Kibarkan tekad patria serempak dalam satu cita
Ayo bangkit semangat baja bahagia menanti kita
Maju terus maju Almamater tercinta Universitas Brawijaya
Dengan rahmat Tuhan dan dasar pancasila abadilah namamu
Dengan jiwa Tri Dharmamu kami setia mengawalmu
Universitas Brawijaya jayalah sepanjang masa

[Download UB’s Mars]